Cara Menginstal Ubuntu di VirtualBox

Cara Menginstal Ubuntu di VirtualBox 

Pengertian Ubuntu 

Ubuntu adalah sistem operasi berbasi Linux yang gratis dan open source. Ubuntu di kembangkan oleh Canonical Ltd dan didistribusikan dengan lisensi GPL (General Public Licene). Ubuntu sangat populer di kalangan pengguna linux karena stabilita,keamanan,dan kemudahan penggunaanya.

Pengertian VirtualBox 

VirtualBox adalah perangkat lunak virtualisasi untuk menginstal sistem operasi "Operating System'. kata virtualisasi yaitu mengubah atau mengkonversi sesuatu menjadi bentuk simulasi dari real atau nyata.


langkah-langkah menginstal Ubuntu di VirtualBox :

1. Unduh VirtualBox di google 
2. Unduh File Ubuntu
3. Buka VirtualBox,lalu klik New,maka akan muncul eperti gambar dibawah. Isi nama file dengan nama Ubuntu 

4. Selanjutnya adalah mengatur Hardware

 5. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar